KENALI SEJAK DINI GEJALA PENYAKIT CORONA
18 Mar, 2020

APASIH CORONAVIRUS ITU?
Mungkin akan menakutkan ketika melihat apa yang sudah terjadi di berita-berita dan seluruh media. Kita juga perlu mengetahui apa sebenarnya Virus yang akhir-akhir ini memenuhi kabar di media-media sosial.
Virus Corona atau COVID-19 adalah virus yang menyerang sistem pernapasan. Virus ini bisa menyebabkan gangguan pada sistem pernapasan, pneumonia akut, sampai kematian.
Kenali Gejala, Cara pencegahannya dan Kontak person Fasilitas kesehatan terdekat sebagai antisipasi keadaan darurat.
Corona Center RSU Dr. Wahidin Sudiro Husodo Kota Mojokerto :
0813 5763 8015
Jaga selalu kebersihan, Salam sehat.